Jejakdesa.com – Tenaga Pendamping Profesional (TPP) Kemendes PDTT Kabupaten Tuban laksanakan rapat koordinasi untuk pedoman kegiatan tahun 2022. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Wisata Hutan Pinus Pengger Dusun Sendangsari Kelurahan Terong Kecamatan Dlingu Kabupaten Bantul…
Category: Layang Kabar
PAKISAJI—Pemerintahan Desa Karangpandan, Kecamatan Pakisaji, Kabupaten Malang, gelar Musyawarah Rencana Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Tahun 2022, Kamis (6/1/2022), pekan lalu. Dalam Musrenbangdes itu juga dihadiri oleh Sekretaris Kecamatan dan Pendamping Desa (PD) Kecamatan Pakisaji. Dimulai…
Jejakdesa.com – Tenaga Pendamping Profesional (TPP) Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) lalukan prosesi pelantikan pengurus Asosiasi Pendamping Desa Indonesia (APDI) Cabang Tuban pada, Selasa (28/12). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Hotel…
Jejakdesa.com – Tahapan pelaksanaan Program Aksi Kemitraan untuk Pemberdayaan Masyarakat (Patra Daya) Tahun 2021 di Desa Sumurjalak Kecamatan Plumpang dan Desa Cendoro serta Desa Karangagung Kecamatan Palang dari CSR Exxon Mobil Cepu Limited bersama…
Jejakdesa.com – Pemerintah Desa Ngulahan laksanakan Musrenbangdes sekaligus penetapan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) tahun 2022 pada, Senin (01/11). Dalam acara tersebut turut hadir Kades Ngulahan Gatot Subianto, Sekcam Tambakboyo Nanang Wahyudi, PD TPP…
(Jakarta-05/10/2021) Peningkatan kapasitas adalah hal yang mesti inheren dalam sebuah lembaga/organisasi. Lazimnya peningkatan kapasitas itu menyangkut kinerja prima & profesionalitas. Atau lebih dari itu, sebab ada orientasi percepatan target capaian. Hal ini lah yang…
Jejakdesa.com – Dalam menghadapi masa pandemi ini bukan berarti akan menjadikan nalar dan inovasi kita juga ikut tiarap. Seperti aktifitas yang dilakukan unit Perdagangan BUMDES Sejahtera Lestari Desa Genengan sungguh menjadi solusi atas terpuruknya…
Menyenangkan; Integrasi semua pihak, baik tingkat pusat, kabupaten sempai kecamatan adalah penting, untuk menyamakan persepsi terhadap cara pandang pada kelompok yang berbeda. Jejakdesa.id – Pendamping desa, TKSK dan Pendamping PKH diundang sebagai peserta dalam…
Jejakdesa.com – SDGs desa adalah kebutuhan desa, Dalam poin besarnya adalah untuk menurunkan angka kemiskinan di desa. Hal itu berhubungan dengan program Prioritas Kemendesa PDTT terkait Pembangunan desa berkelanjutan yang tertuang di Permendesa no…
Jejakdesa.com – Demi meningkatkan efektifitas pengelolaan Anggaran Pendapatan Belanja Desa (APBDes) tahun 2021. Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Keluarga Berencana (Dipemas Desa dan KB) Tuban, lalukan Monitoring dan Evaluasi (Monev) tahun anggaran 2020. Kegiatan…