Jejak desa adalah media untuk menarasikan jejak-jejak kemajuan Desa di Indonesia. Ia ingin menghadirkan kabar-kisah perjuangan (masyarakat) Desa untuk terus menyongsong masa depan yang terus lebih baik, dengan tetap menjaga karakter khas Desa.
Jejakdesa juga dapat dijadikan ruang berbagi gagasan baru, pengetahuan, kabar-kisah inspiratif, dan fenomena menarik dari (masyarakat, pegiat, kader) Desa Indonesia.
Jejakdesa adalah ikhtiar kecil untuk menangkap “Cinta Desa untuk Indonesia”
Tulisan (artikel, kabar, kisah inspiratif, dan cerita inovasi) tentang Desa bisa dikirim ke redaksi jejakdesa.com di email: jejakdesaindonesia@gmail.com