Malang (Singosari)—Lokasi wisata pemandian Pentungansari, Desa Toyomarto, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang kali ini bisa dibilang sangat istimewa, Ahad (26/6/2022). Pasalnya, lokasi wisata yang sarat dengan beberapa ornamen ala Kerajaan Singosari tersebut, mendapat kunjungan dari…
Tag: Pendamping Desa
Malang (Kromengan)– Ketahanan informasi saat ini sedang dalam kondisi yang terbilang memprihatinkan. Pasalnya, di era digitalisasi saat ini berbagai informasi hoax, adu domba, dan sara banyak beredar di masyarakat, tak terkecuali di wilayah desa….
MALANG–Demi terwujudnya pendamping desa yang profesional, Asosiasi Pendamping Desa Indonesia (APDI) Kabupaten Malang, laksanakan peningkatan kapasitas mandiri, Sabtu (11/6/2022). Bertempat di aula Balai Latihan Kerja (BLK) Wonojati, Kecamatan Singosari, pelaksanaan kegiatan tersebut diikuti oleh…
Malang–Tak ada rotan, akar pun jadi. Tak sia-siakan waktu, nyanyi pun boleh. Sekiranya demikian dari yang tersirat pada gelar Halal bi Halal oleh Asosiasiasi Pendamping Desa Indonesia (APDI) Kabupaten Malang, Ahad (29/5/2022). Suasana halaman…
MALANG (Jabung)–Desa tetaplah desa, bukan hal baru tradisi desa dihidupkan kembali. Di akhir bulan Ramadhan 1443 H kali ini, Desa Kemantren, Kecamatan Jabung, Kabupaten Malang menyelenggarakan Festival Patrol yang di ikuti oleh kelompok masyarakat…
(Pengantar Paling Awal untuk Belajar Ansos bagi Pegiat Pendampingan/Pemberdayaan Masyarakat) Coretan Refleksi oleh: win.elkinanti Ada Kapasitas, Ada Kualitas, Ada Pula Harokatnya Setiap aktivitas pembacaan pada prinsip dasarnya punya zona “teks” masing-masing. Ilustrasi sederhananya adalah…
MALANG (Gedangan)—Pemerintah Desa (Pemdes) Girimulyo, Kecamatan Gedangan, realisasikan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD), Rabu (6/4/2022) kemarin. Penyaluran BLT DD tahap 1 sampai 3 tersebut diperuntukkan untuk Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sejumlah…
Jejakdesa.com – Setiap triwulan Tenaga Pendamping Profesional (TPP) Kemendes PDTT Kabupaten Tuban laksanakan Rapat Koordinasi (Rakor). Rapat tersebut dalam rangka untuk evaluasi kegiatan pendampingan di wilayah masing-masing desa dampingan. Dalam Rakor tersebut turut hadir…
Undang undang desa No 6 Tahun 2014 beserta peraturan lainya telah memberikan ruang kepada desa dan masyarakat untuk memahami dan mengenali dirinya sendiri yang dapat mengembangkan desanya .Ketika Desa mampu mengenali diri sendiri–self recognize–untuk…
MALANG—Pelaksanaan In Service Training (IST) selama 3 hari (11-13 Februari, 2022), bagi 9 Pendamping Lokal Desa (PLD) baru hasil rekrutmen tahun 2021, bisa dibilang cukup istimewa. Selain isi materi yang disampaikan langsung oleh 6…