MALANG—Bertempat di Hotel 101 Kota Malang, Kementrian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), melaksanakan Rapat Evaluasi Pendampingan Desa Cerdas Fase I dan Rencana Aksi Pendampingan Desa Cerdas Fase II. Rapat Evaluasi tersebut…
Year: 2023
Jejakdesa.com – Ada sebuah kebanggaan tersendiri bagi Desa Sambongede, Mandirejo, Tahulu dan Tuwiri Wetan Kecamatan Merakurak. Desa tersebut saat ini tengah menjadi buah bibir bagi para pengelola Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Jawa…
Jejakdesa.com – Memastikan kelayakan sertifikasi pendamping TPP Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) di Kabupaten Tuban. Koordinator Pendamping Wilayah Tenaga Pendamping Profesional (KPW TPP) berikan bimtek dan verifikasi dokumen kelayakan calon…
Malang (Singosari)—Bertambah lagi destinasi wisata desa di Kabupaten Malang. Yakni Wisata Desa Kedok Ombo, yang berlokasi di Desa Gunungrejo, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang. Berada di bawah naungan Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa) Rukun Makmur…
Malang (Wonosari)—Upaya menjaga dan melestarikan budaya dengan menggelar kirab 1001 Tumpeng, oleh warga Desa Bangelan, Kecamatan Wonosari, patut diapresiasi, Sabtu (29/7/2023). Berpusat di Dusun Arjomulyo atau yang populer dengan wisata Tanaka Waterfall, acara berlangsung…
MALANG—Pemutakhiran Indeks Desa Membangun (IDM) tahun 2023 di Kabupaten Malang, diharapkan mampu mendongkrak sejumlah desa menjadi Desa Mandiri. Demikian setidaknya yang disampaikan dalam acara Sosialisasi Pemutakhiran Data IDM 2023 Kabupaten Malang di Pendopo Kabupaten…